EDUKASI:Danramil 1206-14 Sikap Cinta Tanah Air Bagi Pelajar SMA 1 Hulu Gurung



Www.bidiksatu.id-Hulu Gurung - Selaku aparatur teritorial Pelda Didik Riyono berikan  motivasi dan pembelajaran akan pentingnya cinta tanah air bagi penerus bangsa di sekolah menegah atas negeri 1 hulu  gurung kecamatan  hulu gurung kabupaten Kapuas hulu 19/10/23.



Pelajar  merupakan  generasi Penerus perjuangan para pendahulu  yang kelak akan menjadi estafet pemimpin bangsa indonesia .Cinta Tanah air  harus di tanamkan kepada pelajar sekolah sejak usia dini agar dapat menjadi manusia menghargai bangsa dan negaranya .



“Kepsek ,Mengatakan sangat berterima kasih atas kunjungan dan silah turahmi dari pihak koramil 1206-14 hulu gurung  di SMA 1 Negeri  hulu gurung.Kami sangat berterima kasih selama ini telah mendapatkan pendampingan pembelajaran bagi anak didik kami apa arti pentingnya cinta tanah air bagi penerus bangsa Indonesia ,Ujar “Utin D.Y ,S.Pd”.



Danramil ,dalam kesempatan sangat berterimakasih kepada segenap dewan guru dan pelajar yang telah banyak membantu kegiatan di kecamatan. Untuk kesempatan para hari ini sengaja kami luangkan waktu dalam memberikan materi penting cinta tanah air bagi pelajar  dalam meneruskan perjuangan para pendahulu kita .”Banyaknya pemahaman dan ketidaktahuan  bagi siswa siswi    sikap cinta tanah air bagi pelajar dan mengaplikasikan dalam keseharian sehingga kewajiban kita bersama untuk memberikan pemahaman supaya kelak menjadi penerus bangsa bermartabat dan berkwalitas ,Tegas”Pelda Didik Riyono.


(Ddk)

Posting Komentar

0 Komentar