Jelang Gladi Upacara :Danramil 1206-14 Bersama Kapolsek Hulu Gurung Yakinkan Kesiapan Pasukan Pengibar Bendera Merah Putih



Kabupaten Kapuas Hulu -www.meldanewsonline.id-Hulu gurung :Pelda Didik Riyono selaku pembina pasukan pengibar bendera melaksanakan pengecekan kesiapan dalam rangka gladi bersih  esok hari dan pada hari pelaksanaan nantinya baik kesehatan jasmani dan alat perlengkapan kegiatan di halaman upacara kecamatan hulu gurung kabupaten Kapuas hulu ,14/8/23.


Hari ulang tahun kemerdekaan repoblik Indonesia ke 78 tahun 2023  tema “Terus melaju untuk Indonesia maju “Mengandung makna Meneruskan laju pertumbuhan secara kolektif mendorong seluruh elemen bangsa untuk memiliki sifat tanggung jawab bersama bergerak secar harmoni menuju Indonesia maju


“Iptu Febby Pirmansyah, Menyampaikan bahwa kesiapan dari pasukan pengibar bendera merah putih  HUT RI Ke 78 tahun 2023 dengan formasi 17-8-45 sudah mencapai 80% .Dalam pengawasan pelatihan senantiasa kami laksanakan bersama pihak koramil 1206-14 Hulu Gurung,ujar “Kapolsek.



Pelda Didik Riyono,Juga mengatakan hal yang sama bahwa kesiapan paskibra dan perangkat upacara nanti dalam gladi bersih rencananya pada hari Selasa 15 Agustus 2023 .Semangat dan kedisiplinan bagi pasukan pengibar bendera dalam mewujudkan cinta tanah air  semangat juang para pahlawan sudah tertanam dengan baik.

“Semoga Pelaksanaan upacara bendera hari ulang tahun kemerdekaan repoblik Indonesia  ke 78 tahun 2023 di kecamatan hulu gurung dapat berjalan dengan baik lancar dan tertib sesuai yang kita harapkan ,Tegas”Danramil.


(Ddk)

Posting Komentar

0 Komentar