Lapor PLN Wilayah Sanggau: Ini Permintaan Kades Tembawang Panjang

Meldanewsonline.id-Melawi,Kalbar.
Kepala Desa Tembawang Panjang Kecamatan Nanga Pinoh melalui media ini menyampaikan keluhannya berkaitan dengan kabel JTR(Jaringan Tegangan Rendah) yang ada di Desa Tanjung Lai menghubungkan kedesa Tembawang Panjang menurutnya sudah layak untuk di lakukan pemibdahan selasa18 april 2023.
Kondisi kabel JTR Desa Tembawang Panjang 

Saimin mengatakan kondisi jaringan JTR yang membentang diatas sungai pinoh sepertinya sudah mengkhawatirkan dan terus terang saya takut terjadi hal hal yang diluar dugaan misalnya tertimpa pohon tumbang atau lainnya sebab kabel tersebut ada yang terjuntai sekitar 1 meter dari permukaan tanah ucapnya.
Kabel JTR membentang sungai Pinoh 

Saimin juga berharap kepada PLN Wilayah sanggau melalui UPT Nanga Pinoh minta kabel JTR jalur tanjunglai desa Tembawang Panjang di pindahkan melalui jalur JTT jalan sertu lepung kurnia agar kontrol serta pemeliharaan mudah di jangkau oleh petugas tutupnya ( Jumain)

Posting Komentar

0 Komentar